CARITAU JAKARTA – Atap tribun berdiri sirkuit internasional Formula E Ancol yang dibangun mengejar balapan pada 4 Juni 2022, ambruk saat angin kencang dan hujan deras mengguyur Jakarta pada Jumat (27/5/2022). Anggota DPR mendesak agar pembangunan fasilitas diaudit.
"Kita meminta audit khusus untuk tribun Formula E yang ambruk," kata Kamarussamad, anggota DPR, di Jakarta, Minggu (29/5/2022).
Menurut Kamarussamad, amburknya atap tribun itu dapat membawa kecelakaan hingga merusak citra DKI Jakarta dan Indonesia di mata internasional, khususnya di dunia otomotif.
Dia mengingatkan Pemprov DKI Jakarta agar pelaksanaan pembangunan yang begitu cepat tetap wajib memenuhi syarat tata kelola pemerintahan yang baik, tata kelola keuangan, termasuk spesifikasi teknis dan waktu pelaksanaan.
Baca Juga: Formula E 2024 Batal, Ketua DPRD DKI: Lebih Penting Pemilu
Baca Juga: Denny Indrayana Sebut Anies Bakal Jadi Tersangka, Ini Kata KPK
sirkuit internasional formula e ancol atap tribun ambruk 4 juni 2022 formula e
Denny JA Hibahkan Dana Abadi untuk Festival Tahuna...
Tokoh Literasi Bachtiar AK Sebut Inovasi Smart Sch...
Mencetak Dai Pengusaha, Sekda Marullah Buka Pelati...
Gibran Pimpin Apel Siaga Masa Tenang Pilkada 2024
Pilkada Semakin Dekat, Pj Teguh Ajak Warga Jakarta...