CARITAU JAKARTA - Kendaraan terjebak macet di Jalan Salemba Raya, Jakarta, Selasa (8/8/2023). Badan Pusat Statitstik (BPS) menyatakan inflasi Juli 2023 mencapai 3,08 persen secara tahunan (year on year) dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) sebesar 115,24 persen. Penyumbang inflasi terbesar pada Juli 2023 adalah kelompok transportasi yang mencatatkan inflasi sebesar 9,58 persen (yoy), dan memberikan andil sebesar 1,17 persen terhadap inflasi umum. (CARITAU - MUNZIR)
Baca Juga: BPS: Beras Alami pada Maret 2024 Inflasi 2,06%
Baca Juga: Pemerintah Diminta Berdayakan BUMD dalam Mengendalikan Inflasi
Fauzi Bowo Ingin Jakarta Dipimpin oleh Orang yang...
Denny JA Hibahkan Dana Abadi untuk Festival Tahuna...
Tokoh Literasi Bachtiar AK Sebut Inovasi Smart Sch...
Mencetak Dai Pengusaha, Sekda Marullah Buka Pelati...
Gibran Pimpin Apel Siaga Masa Tenang Pilkada 2024