Baca Juga: Cabup Enrekang 02 Yusuf Ritanga Sebut Andalan Hati Unggul Telak di Debat Sulsel
CARITAU BANJARBARU - Nama Juara pada angkutan feeder Kota Banjarbaru dipertanyakan sejumlah sopir angkutan kota (angkot) setempat.
Ketua DPC Organisasi Angkutan Darat (Organda) Banjarbaru, Helvin mengatakan, jika nama tersebut terkesan seperti tagline salah satu kandidat di Pilkada Banjarbaru 2024.
“Tagline Juara itu punya siapa, itu pencitraan. Harusnya masuk unsur pelanggaran itu,” ucapnya, di Banjbaru, Senin (21/10/2024).
Sehingga seharusnya, menurut ketua para sopir angkot di Kota Idaman itu, seyogianya angkutan pengumpan itu tak diberi nama Juara.
“Nama Juara itu bermuatan politik. Semua sopir menanyakan kenapa diberi nama itu. Itu tagline wali kota dulu, tapi sekarang kan sudah tidak aktif (cuti) kenapa masih dipakai. Karena ini angkutan umum kan,” cetusnya.
Sementara itu, Ketua Bawaslu Kota Banjarbaru, Noor Ikhsan masih belum merespon upaya konfirmasi yang disampaikan. (*)
Baca Juga: Founder AAS Foundation Andi Amran Sulaiman Serahkan Beasiswa untuk 133 Yatim Piatu dan Hafidz
Denny JA Hibahkan Dana Abadi untuk Festival Tahuna...
Tokoh Literasi Bachtiar AK Sebut Inovasi Smart Sch...
Mencetak Dai Pengusaha, Sekda Marullah Buka Pelati...
Gibran Pimpin Apel Siaga Masa Tenang Pilkada 2024
Pilkada Semakin Dekat, Pj Teguh Ajak Warga Jakarta...