CARITAU MAKASSAR - Sulawesi Selatan (Sulsel) dikenal memiliki salah satu Kota metropolitan di Indonesia yakni Kota Makassar. Akan tetapi, tetap saja di dalam provinsi Sulawesi Selatan, kemiskinan menjadi permasalahan serius.
Di kawasan Sulsel sendiri terdapat kawasan yang menjadi salah satu daerah termiskin.
Baca Juga: Minyak Goreng Curah di Makassar Langka Sebulan Terakhir
Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) Sulsel merilis data kemiskinan dan ketimpangan di setiap daerah di Sulsel pada 26 Desember 2022.
Berdasarkan data tersebut, terdapat 10 daerah di Sulsel dengan angka kemiskinan di atas 10%.
Dilansir dari Badan Pusat Statistik (BPS) Sulawesi Selatan, berikut daerah termiskin di Sulsel:
1. Kabupaten Bone
Bone menjadi kawasan termiskin pertama yang ada di Sulawesi Selatan dengan jumlah penduduk miskin mencapai 80,34 ribu jiwa.
2. Kota Makassar
Makassar menjadi kawasan kedua termiskin yang ada di Sulawesi Selatan dengan jumlah penduduk miskin mencapai 71,83 ribu jiwa.
3. Kabupaten Gowa
Gowa menjadi kawasan termiskin ketiga yang ada di Sulawesi Selatan dengan jumlah penduduk miskin mencapai 57,96 ribu jiwa.
4. Kabupaten Jeneponto
Jeneponto menjadi kawasan termiskin keempat yang ada di Sulawesi Selatan dengan jumlah penduduk miskin mencapai 50,59 ribu jiwa.
5. Kabupaten Pangkep
Pangkep menjadi kawasan termiskin kelima yang ada di Sulawesi Selatan dengan jumlah penduduk miskin mencapai 47,53 ribu jiwa.
6. Kabupaten Luwu
Luwu menjadi kawasan termiskin keenam yang ada di Sulawesi Selatan dengan jumlah penduduk miskin mencapai 46,50 ribu jiwa.
7. Kabupaten Luwu Utara
Luwu Utara menjadi kawasan termiskin ketujuh yang ada di Sulawesi Selatan dengan jumlah penduduk miskin mencapai 42,89 ribu jiwa.
8. Kabupaten Maros
Maros menjadi kawasan termiskin kedelapan yang ada di Sulawesi Selatan dengan
jumlah penduduk miskin mencapai 33,90 ribu jiwa.
9. Kabupaten Pinrang
Pinrang menjadi kawasan termiskin kesembilan yang ada di Sulawesi Selatan dengan jumlah penduduk miskin mencapai 33,64 ribu jiwa.
10. Kabupaten Bulukumba
Bulukumba menjadi kawasan termiskin ke-10 yang ada di Sulawesi Selatan dengan jumlah penduduk miskin mencapai 31,29 ribu jiwa. (KEK)
Baca Juga: Pelaku Tabrak Lari Seorang Kakek saat Hendak Salat Subuh di Makassar Hingga Tewas Diringkus Polisi
daerah termiskin di sulsel kemiskinan kota makassar kabupaten bone daerah miskin caritau makassar
Cawagub 02 Fatmawati Dua Bulan Keliling 24 Kabupat...
Kampanye Akbar 02 Andalan Hati, Panglima Dozer: Su...
PMJAK Desak Bawaslu DKI Tindaklanjuti Soal Dana Ka...
Yuks Ramaikan Kampanye Akbar Andalan Hati di GOR S...
Masyarakat Bantaeng Sambut Kunjungan Andi Sudirman...