CARITAU JAKARTA – Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto memastikan Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) tidak akan terpengaruh dengan konflik internal terkait kepemimpinan DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP).
Baca Juga: Tanggapi Sindiran Anies Soal Bansos, Airlanga: Tak Pernah Ada Pemberi yang Mengklaim
Sebelumnya pada Minggu (4/9/2022), melalui Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) PPP di Serang yang dihadiri ketua dan sekretaris 27 DPW PPP se-Indonesia, memutuskan memberhentikan Suharso Monoarfa sebagai Ketua Umum dan digantikan Muhammad Mardiono.
Muhammad Mardiono saat ini menjabat anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres).
Kemudian pada Jumat (9/9/2022), Kemenkumham seperti dirilis Antara mengesahkan Muhammad Mardiono sebagai Pelaksana Tugas (Plt.) Ketua Umum DPP PPP masa bakti 2020-2025 yang berkedudukan di Jalan Diponegoro Nomor 60, Jakarta Pusat.
Namun, belakangan Suharso Monoarfa menegaskan bahwa dia masih menjabat sebagai Ketua Umum DPP PPP berdasarkan ketentuan AD/ART partai.(GIB)
Baca Juga: Partai Beringin Golkar Bergoyang Kencang, Embusan Puting Beliung dari Istana?
ketua umum dpp partai golkar airlangga hartarto koalisi indonesia bersatu kib dpp partai persatuan pembangunan ppp. suharso monoarfa mardiono wantimpres
Denny JA Hibahkan Dana Abadi untuk Festival Tahuna...
Tokoh Literasi Bachtiar AK Sebut Inovasi Smart Sch...
Mencetak Dai Pengusaha, Sekda Marullah Buka Pelati...
Gibran Pimpin Apel Siaga Masa Tenang Pilkada 2024
Pilkada Semakin Dekat, Pj Teguh Ajak Warga Jakarta...