CARITAU JAKARTA - Pejalan kaki melintas di bawah papan reklame di Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta, Jumat (23/12/2022). Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan penerimaan pajak hingga 14 Desember 2022 telah mencapai 110,06% dari target yang ditetapkan sepanjang 2022. Penerimaan pajak pada APBN 2022 telah mencapai Rp1.634,36 triliun. Jumlahnya tumbuh 41,9% (year-on-year/yoy) dan atau setara dengan 110,06% dari target penerimaan pajak tahun ini. (CARITAU - MUNZIR)
Denny JA Hibahkan Dana Abadi untuk Festival Tahuna...
Tokoh Literasi Bachtiar AK Sebut Inovasi Smart Sch...
Mencetak Dai Pengusaha, Sekda Marullah Buka Pelati...
Gibran Pimpin Apel Siaga Masa Tenang Pilkada 2024
Pilkada Semakin Dekat, Pj Teguh Ajak Warga Jakarta...