CARITAU BADUNG - Sejumlah wisatawan mancanegara menyaksikan gelombang tinggi di Pantai Kuta, Badung, Bali, Jumat (7/6/2024). Balai Besar Meteorologi Klimatologi dan Geofisika Wilayah III Denpasar mengeluarkan peringatan dini per Sabtu (8/6) untuk mewaspadai potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan tinggi gelombang laut mencapai dua meter atau lebih di Selat Bali bagian selatan, Selat Badung, Selat Lombok bagian Selatan, Perairan Selatan Bali, dan Samudera Hindia Selatan Bali. (ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo)
Denny JA Hibahkan Dana Abadi untuk Festival Tahuna...
Tokoh Literasi Bachtiar AK Sebut Inovasi Smart Sch...
Mencetak Dai Pengusaha, Sekda Marullah Buka Pelati...
Gibran Pimpin Apel Siaga Masa Tenang Pilkada 2024
Pilkada Semakin Dekat, Pj Teguh Ajak Warga Jakarta...