CARITAU PEKALONGAN - Sejumlah peserta menata daun di atas selembar kain saat mengikuti pelatihan Ecoprint di Balai Latihan Kerja (BLK) di Kota Pekalongan, Jawa Tengah, Kamis (20/6/2024). Pemerintah setempat melalu Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja (Dinperinaker) memberikan pelatihan Ecoprint atau teknik memberi pola pada kain dengan menggunakan bahan pewarnaan alami kepada pelaku usaha industri kecil menengah (IKM) yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan pengusaha dalam menggunakan bahan-bahan pewarna alami yang ramah lingkungan. (ANTARA FOTO/Harviyan Perdana Putra)
Baca Juga: Produksi Denim Tenun dengan Pewarna Alam
Baca Juga: Rilis Tangkapan Balon Udara Terbang Liar di Pekalongan
Fauzi Bowo Ingin Jakarta Dipimpin oleh Orang yang...
Denny JA Hibahkan Dana Abadi untuk Festival Tahuna...
Tokoh Literasi Bachtiar AK Sebut Inovasi Smart Sch...
Mencetak Dai Pengusaha, Sekda Marullah Buka Pelati...
Gibran Pimpin Apel Siaga Masa Tenang Pilkada 2024