CARITAU NARA – Mantan Perdana Menteri Shinzo Abe tak sadarkan diri setelah ditembak oleh seorang bersenjata yang tak dikenal.
Abe ditembak saat memberikan pidato di jalan di daerah Jepang barat pada Jumat (8/7/2022) pagi, kata polisi dan petugas pemadam kebakaran setempat.
Baca Juga: Bom Asap Meledak Saat Pidato Kishida, Satu Polisi Terluka
Dilansir Antara dari Kyodo, mantan pemimpin Partai Demokrat Liberal yang berkuasa di Jepang itu ditembak dari belakang saat mengunjungi kota Nara sebagai bagian dari kampanye pemilihan dewan penasihat partai tersebut yang dijadwalkan pada Minggu (10/7).
Polisi menahan penyerang di tempat kejadian.
Abe jatuh ke tanah setelah dua suara tembakan terdengar, kemudian dia dilarikan ke rumah sakit. (GIB)
Baca Juga: Buntut Penyerangan Tentara Israel Saat Laga Final Liga Palestina, PFA Bakal Lapor FIFA
mantan pm jepang shinzo abe ditembak di tengah kampanye penembakan shinzo abe ditembak pm jepang
Fauzi Bowo Ingin Jakarta Dipimpin oleh Orang yang...
Denny JA Hibahkan Dana Abadi untuk Festival Tahuna...
Tokoh Literasi Bachtiar AK Sebut Inovasi Smart Sch...
Mencetak Dai Pengusaha, Sekda Marullah Buka Pelati...
Gibran Pimpin Apel Siaga Masa Tenang Pilkada 2024