CARITAU TERNATE - Warga keturunan Tionghoa bersiap untuk melaksanakan sembahyang pada Tahun Baru Imlek 2574 di Klenteng Thian Hou Kiong, Kelurahan Gamalama, Kota Ternate, Maluku Utara, Minggu (22/1/2023). Klenteng Thian Hou Kiong merupakan satu-satunya Klenteng yang ada di Kota Ternate dan menjadi yang tertua di Indonesia Timur yakni dibangun pada tahun 1657 pada masa kepemimpinan Sultan Mandarsyah. (ANTARA FOTO/Andri Saputra)
Denny JA Hibahkan Dana Abadi untuk Festival Tahuna...
Tokoh Literasi Bachtiar AK Sebut Inovasi Smart Sch...
Mencetak Dai Pengusaha, Sekda Marullah Buka Pelati...
Gibran Pimpin Apel Siaga Masa Tenang Pilkada 2024
Pilkada Semakin Dekat, Pj Teguh Ajak Warga Jakarta...