CARITAU MATARAM - Sejumlah warga Hindu saling serang menggunakan api yang disulut pada "bobok" (seikat daun kelapa kering) saat mengikuti tradisi perang api di Lingkungan Negara Sakah, Mataram, NTB, Selasa (21/3/2023). Tradisi perang api yang merupakan rangkain acara menyambut Hari Raya Nyepi tersebut melibatkan ratusan warga Hindu yang saling serang dengan api yang menggambarkan pembakaran hawa nafsu buruk yang ada dalam diri manusia agar benar-benar suci sebelum memulai acara Nyepi. (ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi)
Denny JA Hibahkan Dana Abadi untuk Festival Tahuna...
Tokoh Literasi Bachtiar AK Sebut Inovasi Smart Sch...
Mencetak Dai Pengusaha, Sekda Marullah Buka Pelati...
Gibran Pimpin Apel Siaga Masa Tenang Pilkada 2024
Pilkada Semakin Dekat, Pj Teguh Ajak Warga Jakarta...