CARITAU JAKARTA - Gempa terkini terjadi malam mengguncang wilayah Kabupaten Bantul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, Jumat (30/6/2023).
Berdasarkan laporan BMKG gempa bumi tersebut terjadi pada pukul 19:57 WIB.
Baca Juga: Waspada Gelombang Tinggi di Perairan NTB
Magnitudo gempa bumi yang melanda daerah tersebut yakni magnitudo 6.6 SR.
Pusat gempa bumi berada di laut 94 km barat daya Bantul dengan kedalaman 12 kilometer.
Berikut data gempa berdasarkan unggahan akun resmi BMKG-BJI: @infoBMKG·3m #Gempa Mag:6.6, 30-Jun-2023 19:57:41WIB, Lok:8.7OLS, 110.06BT (94 km BaratDaya BANTUL- DIY), Kedlmn:12 Km #BMKG
Dari informasi yang berhasil dihimpun di lapangan, getaran mengguncang beberapa wilayah di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). (DID)
Baca Juga: Suhu Panas di Jakarta Meningkat
gempa bumi gempa terkini bmkg gempa yogyakarta gempa jogja gempa bantul gempa gunung kidul
Fauzi Bowo Ingin Jakarta Dipimpin oleh Orang yang...
Denny JA Hibahkan Dana Abadi untuk Festival Tahuna...
Tokoh Literasi Bachtiar AK Sebut Inovasi Smart Sch...
Mencetak Dai Pengusaha, Sekda Marullah Buka Pelati...
Gibran Pimpin Apel Siaga Masa Tenang Pilkada 2024